Berita

Berita

Kreativitas dalam Angka: Meningkatkan Kemampuan Numerasi Siswa di SDN Wonokromo 1 melalui Media Kolase

Surabaya, 5 April 2024 – Tim Pengabdian kepada Masyarakat yang terdiri dari dosen dan mahasiswa melaksanakan kegiatan di SDN Wonokromo 1 Surabaya dengan tema “Pemanfaatan Media Kolase Bangun Datar untuk Meningkatkan Kemampuan Numerasi Siswa.” Kegiatan ini berlangsung dengan penuh antusiasme dari pihak sekolah dan para siswa.Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk memberikan inovasi dalam pembelajaran matemat [...]

Mahasiswa PGSD FKIP UNUSA Magang di PENS: Mengasah Kreativitas dengan Sketsa Aset Animasi

Surabaya, 27 Agustus 2024 – Mahasiswa Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (UNUSA) kini menjalani kesempatan berharga dalam program magang di Politeknik Elektronika Negeri Surabaya (PENS). Selama magang, mereka terlibat dalam proses pembuatan sketsa untuk proyek animasi yang inovatif.Dalam kegiatan ini, para ma [...]

Mahasiswa PGSD FKIP UNUSA Nanda Alifia Raih Juara 3 di Kejuaraan Bantul Championship Jogjakarta

Mahasiswa Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) FKIP Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (UNUSA), Nanda Alifia, dari angkatan 2022, mencatat pencapaian gemilang dengan meraih juara 3 dalam Kejuaraan Bantul Championship yang diselenggarakan di Jogjakarta pada tanggal 7-11 Mei 2024.Nanda Alifia, yang juga merupakan atlet hockey Jawa Timur yang berbakat, berhasil menunjukkan prestasinya di kancah olahraga [...]

MAHASISWA PGSD YANG MAGANG DI PT. PRIMA VISI GLOBALINDO MEMBANTU KEGIATAN PENGAJARAN TEMAN SEBAYA

Surabaya, 5 Oktober 2023 sejumlah mahasiswa yang magang di PT. PRIMA VISI GLOBALINDO membantu pengajaran pada mata kuliah Media Pembelajaran dan ICT.  Pengajaran diberikan kepada mahasiswa kelas A dan kelas B semester 3.  Pengajaran ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan mahasiswa dalam membuat media pembelajaran, seperti Media Pembalajaran berbasis IT yaitu Game RPG Playground. Selain itu, pelatihan [...]

Mahasiswa PGSD Magang di PT. Prima Visi Globalindo Bantu Kegiatan Pelatihan Computer Refreshing Course di Kejaksaan Tinggi Jawa Timur

Surabaya, 4 Oktober 2023 - Sejumlah mahasiswa Program Studi S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) dari Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya di Jawa Timur terlibat dalam kegiatan magang yang bermanfaat di Kejaksaan Tinggi Jawa Timur. Pada tanggal 4 Oktober 2023 hingga 26 Oktober 2023, mereka aktif membantu dalam pelaksanaan Computer Refreshing Course yang diselenggarakan oleh Kejaksaan Tinggi Jawa Timur.Dalam acara [...]

Merancang Pembelajaran Matematika yang Kreatif dan Inovatif di SD Iskandar Said Surabaya

Pembelajaran dengan pendekatan matematika realistik berawal dari masalah yang nyata yang ditemukan dalam kehidupan sehari-hari siswa, sehingga pengetahuan yang dimiliki oleh siswa tidak bersifat abstrak. Pembelajaran ini sesuai dengan tahap perkembangan anak SD yang berada pada tahap operasional konkrit. Guru dalam konteks pendidikan mempunyai peranan yang besar karena guru merupakan satu-satunya sumber daya man [...]

BEM-FKIP UNUSA hadiri RAKERNAS IMAKIPSI Ke-XI di UM Surabaya

Surabaya – menaramadinah.com-Rapat Kerja Nasional (RAKERNAS) Ikatan Mahasiswa Keguruan dan Ilmu Pendidikan Indonesia (IMAKIPSI) ke-XI diselenggarakan di Universitas Muhammadiyah Surabaya. (16/4)Pembukaan kegiatan ini dihadiri oleh kurang lebih 100 perguruan tinggi seluruh Indonesia.Pada kegiatan pembukaan diisi sambutan dari Ketua Pelaksana, Ketua Umum IMAKIPSI, Rektor UMS, dan juga Wakil Gubernur Jawa Timur Emil D [...]

MAHASISWA FKIP UNUSA GELAR FESTIVAL SENI BUDAYA

Surabayamenaradinah.com-Rifky Alif Nur Faisy selaku ketua pelaksana Untuk yang pertama, dalam tajuk penampilan FSM ini terdiri dari seni drama, tari, dan musik. Adapun tujuan dari terselenggaranya kegiatan ini yaitu mahasiswa mampu berperan sebagai seorang aktivis dalam melestarikan budaya dan seorang akademis yang senantiasa memahami makna dari setiap budaya yang ada di Indonesia.Adapun kegiatan ini dilaksanaka [...]

MAHASISWA PGSD FKIP UNUSA MASUK TIM HOCKEY JATIM KEJURNAS JUARA 3

Surabaya-menaramadinah.com-Nanda alifia merupakan mahasiswa PGSD FKIP UNUSA dan juga membanggakan hockey jatim, dia termasuk mahasiswa baru semester satu yang sangat luar mendapatkan tiket mengikuti kejuaraan Nasioanl hockey outdoor 2022 yang di laksanakan di Jakarta.Ketika di wawancarai tentang bagaimana cara membagi waktu antara kuliah dan latihan Nanda Alifia mennyapaikan perasaan saya sangat senang dan bangga, sa [...]

BEM FKIP UNUSA SUKSESKAN PERINGATAN HGN DENGAN WEBINAR DAN SANTUNAN

*Surabaya* – Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Unusa gelar peringatan Hari Guru Nasional (HGN) Tahun 2022 dengan kegiatan Webinar Nasional dan Santunan Anak Berkebutuhan Khusus yang berlangsung pada Kamis (15/12) kemarin.Berkat dukungan penuh dari Universitas maka peringatan HGN tahun ini berlangsung dengan meriah.Kegiatan ini bekerjasama dengan Yayasan Peduli Kasih Anak Berkebutuhan K [...]

GAME EDUKASI INOVATIF “RPG PLAYGROUND” SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN IPA KELAS 3 SISWA SEKOLAH DASAR. Dewi Rahmawati MAHASISWA MAGANG PGSD FKIP UNUSA

Catatan Dewi RahmawatiMAHASISWA MAGANG PGSD FKIP UNUSASaya akan mencertikan sedikit karya saya selama magang di PT Prima Visi Globalindo Surabaya. saya diberikan tugas oleh mas Tora untuk membuat Game RPG playground merupakan game edukasi yang dapat digunakan sebagai media pembelajaran dangan siswa sekolah dasar yang berperan sebagai pemain akan diberikan tugas untuk menyelesaikan misi dan tantangan yang sehubungan d [...]